Visi

  1. Menjadi organisasi keilmuan yang diakui secara nasional maupun internasional dan berperan meningkatkan kualitas kehidupan bangsa Indonesia.

Misi 

  1. Memantapkan eksistensi PIM dalam lingkup nasional dan internasional 
  2. Mengembangkan kualitas profesional peneliti
  3. Menyebarluaskan berbagai metodologi penelitian baik pada tingkat nasional maupun internasional dengan berpegang teguh pada harkat dan martabat Bangsa Indonesia. 
  4. Melaksanakan penelitian untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi serta seni untuk kemajuan dan kesejahteraan bangsa. 

Tujuan 

  1. Tujuan IRA adalah terwujudnya Visi dan Misi organisasi.  
  2. Tujuan IRA diuraikan lebih rinci dalam Anggaran Rumah Tangga.